Operasi Perut Terbuka, Dokter Keluarkan Potongan Kelapa 9 Cm dari Dubur Pria Taiwan
designsuperstars.net, JAKARTA — Seorang pria berusia 56 tahun di Taiwan memerlukan operasi untuk mengeluarkan sepotong kelapa dari duburnya. Sepotong buah sepanjang sembilan sentimeter diambil melalui laparotomi, atau operasi pembukaan perut. Dikutip dari laman Daily Mail, Kamis (21/3/2024), operasi tersebut dilakukan di Rumah Sakit E-da di Kota Kaohsiung, Taiwan. Dalam laporannya, dokter tidak membeberkan tanggal kejadian … Read more